Kompetisi Pidato Aprotech Fair 2025

[π‘²π’π’Žπ’‘π’†π’•π’Šπ’”π’Š π‘·π’Šπ’…π’‚π’•π’ 𝑨𝒑𝒓𝒐𝒕𝒆𝒄𝒉 π‘­π’‚π’Šπ’“ πŸπŸŽπŸπŸ“]

Untuk kamu para siswa SMA, SMK, dan MA sederajat yang punya semangat berbicara dan menyampaikan ide, inilah saatnya! Pidato bukan hanya soal berdiri di depan banyak orang, tapi tentang keberanian menyuarakan pikiran, menginspirasi lewat kata-kata, dan membuat pendengar merasakan apa yang kamu rasakan.

Lomba pidato di Aprotech Fair 2025 hadir untuk menjadi panggung tempat kamu bersinar. Di sini, kamu bisa mengasah rasa percaya diri, melatih kemampuan berpikir kritis, dan menuangkan kreativitasmu dalam setiap kalimat yang terucap. Bayangkan, dengan kekuatan kata-kata, kamu bisa membuat audiens terdiam, tersenyum, bahkan tersentuh hatinya.

Jangan lewatkan kesempatan ini. Daftarkan dirimu sekarang dan buktikan bahwa kata-katamu punya makna.

πŸ“Œ Link Pendaftaran: https://ipb.link/pendaftaran-lomba-pidato-aprotech2025
πŸ“ž Contact Person: Aryan (0821-8141-9365) | Fahmi (0898-7988-282)

#AprotechFair2025 #Aprotosustainability #LombaPidato

Kompetisi Pidato Aprotech Fair 2025

Event Lainnya

Deadline Pendaftaran: 10 August 2025 - 23:59 WIB

Rekomendasi Untuk Kamu

Lomba Desain Infografis Event Lainnya Public

Assalamu'alaikum Warahmatullah Wabarakatuh β€ŽPraja Muda Wira Bakti β€ŽMang Hayu Bumi Pratiwi β€ŽSalam PramukaπŸ‘πŸ‘πŸ‘ β€Ž β€ŽπŸ“ŠπŸŒ Mitigasi Bencana Alam β€ŽKami Reka Teknolistik mengajak seluruh pelajar SMA/SMK/MA...

OLIPA 2025 - Olimpiade Ilmu Pengetahuan Alam SMP Kompetisi Public

Olimpiade Ilmu Pengetahuan Alam (OLIPA) 2025 hadir sebagai wadah bagi generasi muda Indonesia untuk unjuk gigi dan berkompetisi di bidang Ilmu Pengetahuan Alam pada tingkat nasional. Ajang bergengsi ini terbuka bagi para peserta didik dari SMP/MTs seluruh Indonesia.

ASAC 2026 Event Lainnya Public

✨ ATMA JAYA YOGYAKARTA SUPREME ACCOUNTING COMPETITION 2026 ✨ β€œNgelmu Kangge Lampah, Budi Kangge Gesang” Hi, Accounting Students! πŸ“šπŸ™ŒπŸ» The Atma Jaya Yogyakarta Supreme Accounting...